Presiden Jokowi meninjau Jalan Lingkar Karakelang, Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, Kamis (28/12).

KEPULAUAN TALAUD, iNews.id - Presiden Jokowi meninjau Jalan Lingkar Karakelang, Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, Kamis (28/12).

Jokowi menilai pengerjaan jalan di pulau terluar dan terdepan dilaksanakan untuk pembangunan infrastruktur secara merata dan berkeadilan.

Jokowi menilai bahwa jika jalanan di kabupaten dan kota seluruh Indonesia diperbaiki dan memiliki kondisi yang bagus maka dapat meningkatkan konektivitas antar wilayah.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network