Seorang petugas kesehatan menerima suntikan vaksin Ebola di Pantai Gading. (Foto: Reuters)

ABIDJAN, iNews.id - Mengantisipasi penyebaran virus Ebola, Pemerintah Pantai Gading mulai memvaksinasi petugas kesehatan. Ada sekitar 200 petugas kesehatan yang menerima suntikan. 

Vaksinasi ini mulai dilakukan di Abidjan, Senin (16/8/2021). Kementerian Kesehatan Pantai Gading akan memvaksinasi sekitar 2.000 pada Rabu (18/8/2021). Negara ini memiliki 5.000 dosis vaksin Ebola. 

"Ini adalah situasi yang terkendali," kata Menteri Kesehatan, Pierre Dimba. 

Sebelumnya, seorang remaja putri usia 18 tahun dinyatakan positif Ebola usai bepergian dari negara tetangga, Guinea. Kasus itu merupakan yang pertama terjadi di Pantai Gading dalam 25 tahun terakhir. 


Editor : Cahya Sumirat

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network