"Progresnya hampir selesai dan diharapkan selesai lebih dulu dibanding Bendungan Kuwil," katanya.
Dia berharap penyelesaian masalah tanah di areal bendungan segera dituntaskan sehingga pembangunannya bisa berjalan dan bisa diselesaikan tepat waktu.
"Para pihak terus berupaya maksimal agar lahan yang masih sengketa bisa diselesaikan. Mudah-mudahan bisa dituntaskan secepatnya," harapnya.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait