"Kami berharap informasi-informasi yang kami sajikan melalui kanal-kanal yang tersedia dapat diakses masyarakat dan para pemangku kepentingan di daerah," ajaknya.
Akhir Januari 2023 hujan dengan intensitas sedang hingga lebat mengguyur wilayah Kota Manado, serta Kabupaten Minahasa Utara, Kota Tomohon dan Kabupaten Minahasa. Akibatnya, rumah penduduk terendam banjir, tertimbun longsor, merusak fasilitas pemerintah hingga menelan korban jiwa.
Setelah Kota Manado, banjir dan tanah longsor juga merendam permukiman warga dan merusak infrastruktur jalan yang ada di Kabupaten Bolaang Mongondow dan Kabupaten Minahasa Utara.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait