Menteri Kelautan Perikanan Wahyu Trenggono didampingi Gubernur Sulut Olly Dondokambey bersama forkopimda melakukan kunjungan ke pulau terluar, Miangas. (Foto: Antara/Humas KKP)

Sebelumnya, menteri berkesempatan meninjau beberapa tempat di Bitung di antaranya Politeknik KP, Balai Pelatihan dan Penyuluhan Perikanan serta Pangkalan PSDKP.

Petinggi TNI-Polri yang mengikuti rombongan itu Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) VIII Brigadir Jenderal TNI (Mar) I Wayan Ariwijaya, Pangdam XIII/Mdk Mayjen TNI Wanti Waranei Frangky Mamahit dan Kapolda Sulut Irjen Pol Nana Sudjana.


Editor : Cahya Sumirat

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network