Bupati Gorontalo Utara Thariq Modanggu di KM Dirgantara, ikut melaut untuk merasakan langsung aktivitas nelayan tangkap. (Foto: Antara/HO-Dinas Kelautan dan Perikanan Gorontalo Utara)

Selain untuk mendapatkan penghasilan, katanya, kegiatan mereka juga memenuhi permintaan konsumen atau pasar ikan.

"Keselamatan dipertaruhkan dalam menjalani profesi sebagai nelayan tangkap. Olehnya, pemerintah daerah akan fokus mengembangkan sektor perikanan dalam upaya meningkatkan produksi dan mencapai kesejahteraan nelayan," katanya.

Dinas Kelautan dan Perikanan GorontalonUtara diharapkan meningkatkan program bantuan alat pendeteksi ikan untuk menemukan dengan cepat dan tepat lokasi tangkapan, sehingga nelayan lebih mudah mendapatkan ikan dalam jumlah banyak.

Ia juga berpesan kepada nelayan agar dibekali baju pelampung serta didaftarkan dalam program asuransi untuk kepentingan keselamatan dan keamanan selama melaut.


Editor : Cahya Sumirat

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network