“Te Thuna harus berani ambil peluang ini. Kalau dia mau maju dia harus berani tinggalkan sementara usaha bisnisnya. Mundur selangkah untuk melompat lebih jauh ke depan. Saya udah bilang ke dia tadi ini harus diambil,” kata Gamaria.
Atas prestasinya ini “Te Thuna” berhak menerima hadiah uang tunai Rp7,5 juta ditambah dengan beasiswa Internasional Fashion Academy di Italia. Ia juga berhak mengikuti fashion show di Hongkong.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait