Kapolda mengaku jika ia bersama Komandan Korem 133/Nani Wartabone telah meninjau sejumlah gereja dan sejauh ini sudah sesuai dengan protokol kesehatan.
"Untuk pelaksanaan ibadahnya nanti akan kita pantau dan amankan. Begitu juga untuk pos Operasi Lilin sudah kita cek di Lapangan Taruna dan Bundaran Saronde, dimana harus sesuai dengan pola keamanan yang telah ditentukan," katanya.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait