Tanpa kenal lelah, personel gabungan berjibaku membersihkan lumpur dan sampah di setiap titik di kelurahan tersebut. Setelahnya, kerja bakti kemudian berpindah tempat ke Jalan Mahakam, Kelurahan Wawonasa.
Kegiatan kerja bakti fokus membersihkan fasilitas umum yang terkena lumpur dan sampah sisa banjir.
"Ini merupakan bentuk upaya kita memberikan kenyamanan kepada masyarakat setempat. Selain itu juga mencegah segala penyakit yang bisa saja muncul akibat lingkungan kotor,” kata mantan Pasi Intel Kodim 1309/Manado tersebut.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait