Pelaksana Tugas Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulawesi Utara, Meidy Tinangon (kiri) bersama Komisioner Salman Saelangi (kanan). (Foto: Antara)

Selama ini, menurut dia, pers telah memberi warna dalam setiap tahapan pelaksanaan pemilu, di mana dari produk jurnalistik yang dihasilkan kemudian disebarluaskan kepada masyarakat.

"Pers adalah ujung tombak pilar proses demokrasi," katanya.

Pers juga menurut dia, memberikan peran aktif untuk menghadirkan kualitas partisipasi masyarakat dalam pemilu.

"Kualitas yang dimaksud adalah bagaimana partisipasi masyarakat mendukung pemilu berkelanjutan, pemilu yang langsung, umum, bebas, rahasia, jujur dan adil sebagai bagian substansi demokrasi," katanya.


Editor : Cahya Sumirat

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network