Seorang pengunjung bernama Milkat mengaku sejak masih SMP sering datang ke Rumah Es Miangas. Dia merupakan salah satu pelanggan tetap.
"Es-nya sedap, kami selalu datang minun di sini. Rasanya beda dengan tempat lain, punya ciri khas tersendiri," katanya.
Menariknya, meski tempatnya kecil, rumah es ini selalu ramai pengunjung. Bangunannya pun dari dulu sampai sekarang tidak pernah mengalami perubahan.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait