Dalam kunjungannya ke destinasi wisata Botubarani, Menparekraf bersama komunitas Whale Shark Gorontalo melakukan snorkeling melihat langsung hiu paus.
Di sela-sela kegiatan itu, Menparekraf mengikuti podcast bersama Isal Gorapu, youtuber Gorontalo, yang disiarkan melalui media sosial Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistika Provinsi Gorontalo.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait