Bupati Gorontalo Utara, Thariq Modanggu, selaku inspektur upacara pada upacara peringatan HUT Kemerdekaan ke-77 RI tingkat kabupaten, dipusatkan di lapangan hijau Gentuma Raya, Rabu (17/8/2022). (Foto: Antara)

Sehingga ruh perjuangan dapat menyatu dengan masyarakat sebagai bagian dari upaya memperkuat rasa nasionalisme bangsa.

"Jika biasanya tidak dapat disaksikan langsung oleh masyarakat yang jauh dari pusat pemerintahan, kini lebih berbaur. Obsesi saya, upacara Kemerdekaan setiap tahun, dapat digelar bergantian di setiap kecamatan," katanya.

Dan tahun ini, kata dia, menjadi bagian penting dalam sejarah peringatan hari kemerdekaan di daerah itu.

Sebab untuk pertama kalinya, pemerintah daerah menggelar upacara peringatan kemerdekaan di luar area kantor bupati.

"Saya berharap, sejarah ini akan menyemangati pemerintah dan masyarakat untuk bersama-sama mendukung jalannya pembangunan daerah," imbuhnya.


Editor : Cahya Sumirat

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network