Saat proses medias tersebut, sang suami tidak bisa membuktikan siapa lelaki yang dicurigainya. Dia mengaku salah dan memohon maaf kepada istrinya dan diperkuat dengan membuat surat pernyataan.
"Dalam menjalani kehidupan rumah tangga perlu kita hindari perasaan curiga, sikap tidak saling menghargai, tidak adanya keterbukaan antara suami istri. Karena hal inilah penyebab keretakan dalam rumah tangga. Hiduplah saling mengasihi dan menyayangi," tutur Tawalujan.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait