Puluhan warga Ponelo Kepulauan, Gorontalo Utara, datang mengamuk di destinasi wisata Pulau Saronde akibat diduga adanya insiden pengusiran nelayan oleh pihak pengelola, pada Kamis (26/1/2023). (Foto: Antara)

Salah seorang nelayan, Irwan Palilati mengaku diusir saat akan minta pertolongan di pulau yang dikelola sebagai objek wisata itu.

"Saya diminta tidak berada di depan pulau karena khawatir mengganggu tamu," katanya.

Ia mengaku datang minta tolong, sebab Pulau Saronde menjadi lokasi terdekat dijangkau saat insiden kecelakaan perahu yang dialaminya.

Sekitar pukul 02.00 Wita, perahu miliknya dihantam gelombang hingga menyebabkan kerusakan parah.


Editor : Cahya Sumirat

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3 4 5 6 7
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network