Akibat kejadian ini, kondisi bagian depan rumah warga rusak berat. Bagian depan mobil hingga kap juga ringsek akibat benturan.
Anggota yang menerima informasi langsung ke TKP dan mengevakuasi mobil yang kecelakaan.
"Sopir mobil masih diperiksa Unit Laka Lantas Polres Gorontalo Kota," katanya.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait