Dia berharap agar masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan sekalipun sudah tidak ada kasus baru.
"Kami tetap wajibkan semua masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan ketika berada di rumah sakit. Minimal memakai masker dan rajin mencuci tangan," ujarnya.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait