Taman Laut Bunaken di Sulawesi Utara (Foto: Dok PJLKK)

2. Keindahan

Taman Laut Bunaken di Sulawesi Utara (Foto: Dok PJLKK)

Fakta soal taman laut di Sulawesi Utara ini soal keindahannya yang sulit terbantahkan. Kawasan ini, didukung pula oleh keberagaman ekosistem pulau yang menyusunnya. 

Pada ujung barat kawasan terdapat Pulau Bunaken, Pulau Siladen, Pulau Nain dan Pulau Mantehage serta sebelah utara Tanjung Pisok terbentuk dari batu gamping asal terumbu karang. Selain itu, di sebelah kiri kawasan terdapat Pulau Manado Tua.

Uniknya pada hamparan Pulau Bunaken terdapat cekungan yang terbentuk pada masa pembentukan gunung api di Rataan Minahasa, yang membuat keindahan bawah laut taman laut di Sulawesi Utara ini tidak diragukan lagi.


Editor : Nani Suherni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3 4
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network