get app
inews
Aa Text
Read Next : Legislator Perindo Ngada NTT Sigap Serap Aspirasi, Syrilus Pati: Rakyat Harus Didengar

2.650 Warga Bongomeme Kabupaten Gorontalo Terima Sertifikat Tanah Program PTSL

Selasa, 18 Januari 2022 - 17:29:00 WITA
2.650 Warga Bongomeme Kabupaten Gorontalo Terima Sertifikat Tanah Program PTSL
Wakil Bupati Gorontalo, Hendra Hemeto (tengah) berfoto bersama usai menyerahkan sertifikat laha di Bongomeme, Kabupaten Gorontalo. (Foto: Antara)

Sejak dilantik menjadi wakil kepala daerah mendampingi Nelson Pomalingo, Hendra mengaku telah berjanji akan mengubah sistem pelayanan kepada masyarakat agar lebih cepat.

Hal itu tentunya tidak lepas dari visi dan misi bersama Nelson Pomalingo untuk mewujudkan Kabupaten Gorontalo dua kali lebih baik. Sebab menurutnya, para kades setiap saat dapat melakukan koordinasi dengannya, bila ada agenda penting yang harus dihadiri di desa tersebut.

"Para kades setiap saat bisa menghubungi saya jika ada kegiatan atau agenda di desa, bisa langsung komunikasi. Tidak usah pakai jalur yang resmi-resmi. Ini agar lebih mempermudah," ujar Hendra.

Editor: Cahya Sumirat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut