get app
inews
Aa Text
Read Next : Karantina Sulut Gagalkan Penyelundupan 800 Kg Daging Celeng di Pelabuhan Bitung

Dinas Peternakan Pastikan Gorontalo Masih Zona Hijau Penyakit Mulut dan Kuku

Selasa, 05 Juli 2022 - 14:31:00 WITA
Dinas Peternakan Pastikan Gorontalo Masih Zona Hijau Penyakit Mulut dan Kuku
Seorang dokter hewan melakukan pemantauan dan pendataan sapi yang dijual untuk hewan kurban di Kota Gorontalo, (Foto: Antara)

Sebelumnya, Kepala Dinas Pertanian Provinsi Gorontalo, Muljady Mario mengatakan PMK itu tersebar di 19 provinsi, 221 kabupaten-kota di Indonesia. Sampai dengan saat ini, di Provinsi Gorontalo belum ditemukan atau dilaporkan adanya hewan ternak terserang PMK.

"Sekarang di Indonesia sedang siaga satu terkait dengan menularnya Penyakit Mulut dan Kuku yang terutama menyerang ternak sapi, kemudian kambing dan domba. Ini banyak dilaporkan di provinsi lain sudah mulai merebak," tuturnya.

Sedangkan di Gorontalo Penyakit Mulut dan Kuku tersebut kata Muljady belum ada kasus satupun. "Bisa dibilang kita terbebas dari PMK ini," ujarnya.

Editor: Cahya Sumirat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut