get app
inews
Aa Text
Read Next : Waspada Potensi Banjir dan Longsor, BMKG Ingatkan Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan

BPBD Sangihe Minta Lurah dan Kades Pantau Kondisi Wilayah akibat Hujan

Rabu, 16 November 2022 - 08:08:00 WITA
BPBD Sangihe Minta Lurah dan Kades Pantau Kondisi Wilayah akibat Hujan
Hujan setiap harinya terjadi di beberapa daerah di Sulut. (Foto: MPI/Cahya Sumirat)

Kabupaten Sangihe merupakan daerah yang rawan terjadinya bencana longsor dan banjir sebab sudah sering terjadi ketika hujan dengan intensitas tinggi.

Mengacu dari beberapa bencana yang terjadi di Sangihe maka BPBD terus mengingatkan warga masyarakat agar tetap waspada.

Dia juga meminta kepada camat dan lurah serta kepala kampung agar mengambil langka antisipasi ketika hujan turun dengan intensitas tinggi.

"Pantau terus berkembangan alam di wilayah masing-masing dan segera ambil langka evakuasi bila diperlukan sambil tetap berkomunikasi dengan BPBD," ujarnya.

Editor: Cahya Sumirat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut