Kapal Perang I Gusti Ngurah Rai-332 Sandar di Bitung, Ada Apa?
Selasa, 22 November 2022 - 15:50:00 WITA
"Merplug sendiri merupakan penghargaan yang diberikan kepada setiap unsur KRI yang akan sandar serta tolak dari pelabuhan. Hal tersebut dilakukan karena merupakan tugas dan fungsi setiap pangkalan," kata Kolonel Marinir Mikaryo Widodo, Selasa (22/11/2022).
Turut hadir pada merplug tersebut diantaranya Kafasharkan Bitung, Karumkital dr Wahyu Slamet Bitung, Danyonmarhanlan VIII Bitung, Dantim Intel Lantamal VIII.
Editor: Cahya Sumirat