Menpora Dukung Penuh Asian Minifootball Championship di Gorontalo
Rabu, 19 April 2023 - 13:47:00 WITA
“Sebenarnya nanti pada drawing tanggal 5 Mei pak Menpora mau hadir langsung tapi di tanggal yang sama beliau harus ke Kamboja ada event Sea Games 2023. Tapi dijanjikam pada pembukaan nanti pak Menpora bisa hadir,” kata Hamka.
Selain melaporkan kesiapan Asian Minifootball Championship, Penjagub yang didampingi Kepala Dinas Kominfotik, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Gorontalo serta Staf Ahli Gubernur itu juga melaporkan kesiapan Asian Sepaktakraw Championship dan pelaksanaan Hari Olahraga Nasional yang juga akan dilaksanakan di Provinsi Gorontalo pada akhir tahun mendatang.
Editor: Cahya Sumirat