Pemprov Gorontalo Kolaborasi Tekan Angka Inflasi
Rabu, 04 Januari 2023 - 12:30:00 WITA

Ia berharap perbankan di Gorontalo dapat terus berkontribusi terhadap perekonomian, khususnya dengan mendorong penyaluran kredit ke sektor-sektor prioritas.
Dengan demikian perekonomian di Gorontalo dapat semakin terakselerasi seperti sektor pertanian dan sektor perdagangan, sekaligus untuk pertumbuhan yang lebih inklusif dan berdampak pada penurunan angka kemiskinan.
“Apalagi APBD Provinsi Gorontalo sangat kecil sekitar 1,8 triliun, itupun 75 persen dana transfer pusat dan 25 persen adalah PAD. Mari bersama-sama menatap tahun 2023 ini dengan lebih optimistis, terus bersinergi dan berkolaborasi untuk mencapai pertumbuhan yang lebih baik di 2023 ini,” katanya.
Editor: Cahya Sumirat