get app
inews
Aa Text
Read Next : UBG dan Unmas Gagas Kosabangsa 2025, Dorong Transformasi Ekonomi Desa Kayangan

Pemprov Sulut: Digitalisasi Perdesaan Pintu Masuk Angkat Potensi Desa

Kamis, 03 Februari 2022 - 10:44:00 WITA
Pemprov Sulut: Digitalisasi Perdesaan Pintu Masuk Angkat Potensi Desa
Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Daerah Sulawesi Utara, Steven Liow. (Foto: Antara)

"Harus dipublish supaya masyarakat luar bisa tahu bagaimana proses pembuatannya, kemasannya, manfaatnya, pasti kalau disebarluaskan melalui sistem informasi ini, konsumen akan mencarinya," ujarnya.

Begitupun dengan informasi-informasi lowongan pekerjaan yang ada di lingkungan pemerintah provinsi, kementerian/lembaga ataupun sektor swasta, masyarakat bisa mengaksesnya melalui PDIP ini.

"Ketika semua bisa terkoneksi melalui program PDIP ini, akan memberikan kemudahan mendapatkan informasi tentang desa, bagaimana profilnya, penduduknya, dana desanya, atau potensi desa. Paling penting juga melalui PDIP ini akan mendorong transparansi dalam pengelolaan dana desa ataupun APB-Desa," katanya.

Editor: Cahya Sumirat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut