Polres Gorontalo Utara Bekuk Pencuri Motor asal Manado
Selasa, 01 November 2022 - 13:08:00 WITA

Mengingat pelaku kejahatan ternyata potensial dilakukan warga dari daerah lain.
"Kita ada di wilayah perlintasan Sulawesi, dimana orang atau siapa saja dengan mudah dapat masuk kapan saja," katanya.
Melalui kerja sama yang kompak dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di setiap desa ataupun lingkungan, diharapkan dapat menangkal aksi kejahatan yang dilakukan oknum tidak bertanggung jawab.
"Berhati-hati menjaga barang berharga yang dimiliki pun sangat penting dilakukan," imbuhnya.
Editor: Cahya Sumirat