Selain itu kata dia, di awal tahun 2021 ini, belum semuanya staf Pemkot Manado yang masuk kerja. Sebagian masih menerapkan pembatasan kerja atau sebagian ASN melakukan kerja dari rumah (work from home).
“Saya minta masyarakat Kota Manado disiplinlah menerapkan protokol kesehatan pencegahan Covid-19. Kita bersama-sama pemerintah, TNI dan Polisi putuskan mata rantai Covid-19 dengan disiplin pakai masker, jaga jarak, menjauhi kerumunan dan cuci tangan di air mengalir pakai sabun,” tuturnya.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait