Aktivitas Gunung Karangetang, salah satu gunung api aktif di Sulawesi Utara masih tinggi, foto diambil pada hari ini, pukul 06.08 WITA. (Foto: Antara/HO-PVMBG)

Warga Kelurahan Bebali yang masih diungsikan ke Museum Ulu Kelurahan Tarorane, belum bisa dikembalikan ke rumah karena khawatir bisa terdampak awan panas guguran yang berpotensi terjadi.

"Kami terus memantau aktivitas vulkanik Gunung Karangetang selanjutnya diinformasikan kepada para pemangku kepentingan di daerah," katanya.

Gunung Karangetang di Pulau Siau erupsi efusif pada 8 Februari 2023 setelah menunjukkan peningkatan aktivitas, PVMBG masih menetapkan statusnya pada siaga level III.


Editor : Cahya Sumirat

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network