get app
inews
Aa Text
Read Next : Gunung Ibu Erupsi Hari Ini, Kolom Abu Teramati di Langit Halmahera Barat

PVMBG Minta Warga Patuhi Radius Bahaya Gunung Karangetang

Selasa, 14 Februari 2023 - 09:14:00 WITA
PVMBG Minta Warga Patuhi Radius Bahaya Gunung Karangetang
Luncuran lava pijar Gunung Karangetang pada Rabu (8/2/2023) lalu. (Foto: Antara/HO-PVMBG)

Selanjutnya, terekam pula satu kali gempa tremor menerus dengan amplitudo lima hingga 40 milimeter, dominan enam milimeter.

Pada Rabu (8/2) lalu, PVMBG menaikkan status Gunung Karangetang dari waspada (level II) ke siaga (level III) setelah tampak terjadinya peningkatan aktivitas.

Lava pijar di puncak kawah meluncur deras ke sejumlah kali dengan jarak luncur diperkirakan mencapai 1.750 meter.

Editor: Cahya Sumirat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut