Anak laki-laki 12 tahun yang melihat semuanya dan berusaha untuk memperingatkan ibunya. Setelah mendapatkan penjelasan dari anaknya, wanita itu mendorong korban untuk menghubungi pekerja Walmart.
Polisi yang menerima laporan segera mengecek rekaman kamera pengintai toko. Setelah itu, Flor yang tinggal beberapa mil dari Walmart, menyerahkan diri.
Setelah keluar dari penjara, Flor harus menyelesaikan tiga tahun masa percobaan. Dia juga harus membayar denda dan biaya pengadilan sebesar 900 dolar AS atau Rp12,8 juta dan menjalani evaluasi psikoseksual.
Editor : Cahya Sumirat
Artikel Terkait