15 Manfaat Daun Binahong, Dipercaya sebagai Pengobatan Tradisional Paling Tokcer
9. Meningkatkan Kekebalan Tubuh
Cuaca yang tidak dapat diprediksi saat ini, rentan terhadap berbagai penyakit. Oleh karena itu, salah satu solusinya dengan mengonsumsi daun binahong yang dapat membantu menjaga stamina tubuh agar tetap dalam kondisi optimal dan mampu melakukan aktivitas sehari-hari.
Tentu tidak sulit, caranya mudah dengan merebus satu lembar daun binahong secara rutin dalam air secukupnya sehari sekali untuk mengatasi penyakit yang lain.
10. Mengobati Gagal Ginjal
Daun binahong dapat dipercaya untuk mengobati gagal ginjal. Pemberian ekstra daun binahong dapat memperbaiki fungsi ginjal terutama pada penderita gagal ginjal kronis. Kadar kreatinin dan urea yang tinggi dalam tubuh dapat mengindikasikan gangguan fungsi ginjal.
Caranya dengan merebus 10 sampai 15 lembar daun binahong segar dalam segelas air hingga mendidih. Lalu, diminum sebanyak 3 kali sehari sebelum makan untuk hasil yang maksimal.
Editor: Cahya Sumirat