Ratusan Polisi Amankan Pemilihan Pelayan Khusus Sinode GMIM Kota Bitung
Jumat, 15 Oktober 2021 - 21:24:00 WITA
Dia mengatakan untuk memastikan kesiapan personel pengamanan sudah melakukan pengecekan saat apel yang berlangsung di lapangan apel Mapolres Bitung.
"Selama pelaksanaan tugas serta hasil pelaksanaan tugas, para perwira pengendali di masing-masing wilayah akan melaporkan kepada Kapolres Bitung lewat Karendal Ops selaku koordinator operasi", tutur Kabag Ops.
Editor: Cahya Sumirat